cengkeh kering |
Cengkeh/ Cloves adalah tanaman herbal asli Indonesia. Namun penggunaannya tak
hanya digunakan pada masakan Indonesia
bahkan masakan Eropa banyak menggunakan cengkeh.
Kandungan yang terdapat di dalam cengkeh adalah minyak
esensial yang mempunyai fungsi anestetik dan antimicrobial. Minyak cengkeh
seirng digunakan untuk menghilangkan bau nafas dan untuk menghilangkan sakit
gigi.
Cengkeh yang telah dikeringkan dapat digunakan sebagia bumbu
masakan baik dalam bentuk utuh maupun sebagai bubuk. Berbagai masakan yang
menggunakan cengkeh sebagai pelengkap bumbunya salah satu adalah kari. Cengkeh utuh juga sering digunakan sebagai pelengkap masakan atau hiasan seperti pada kue nastar. Juga dapat digunakan sebagai penambah aroma saat membuat kolak pisang yang digabungkan dengan kayu manis.
cengkeh muda |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar